Idrija

Idrija (dibaca [ˈiːdɾija] simak; Italia dan Jerman: Idria[1]) adalah sebuah kota di barat Slovenia. Kota tersebut adalah kursi dari kota praja Idrija. Kota tersebut terletak di kawasan tradisional Littoral Slovenia dan berada di Kawasan Statistik Gorizia. Kota tersebut dikenal karena pertambangan merkurinya dengan toko-toko dan infrastruktur, serta kawasan pemukiman para penambang, dan teater para penambang. Bersama dengan pertambangan Spanyol di Almadén, tempat tersebut telah menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO sejak 2012.[2] In 2011, Idrija was given the Alpine Town of the Year award.

Referensi

  1. ^ Leksikon občin kraljestev in dežel zastopanih v državnem zboru, vol. 6: Kranjsko. 1906. Vienna: C. Kr. Dvorna in Državna Tiskarna, p. 124.
  2. ^ Heritage of Mercury. Almadén and Idrija - UNESCO World Heritage Centre

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Idrija.
  • Idrija, official page of the municipality (Slovenia)
  • Idrija on Geopedia
  • Idrija municipal museum
  • Local newspaper
  • Tourist info Diarsipkan 2020-06-22 di Wayback Machine.
  • Tourist information, a page in English about the town and its history
  • Town portal Diarsipkan 2008-06-05 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Situs Warisan Dunia di Slovenia
Budaya
Slovenia
Alam